Game Truck Simulator Europe 3 TSE3 Mobile

Posted on

Sudah pernah coba game truck simulator europe 3 atau disingkat menjadi game TSE3 ? Ini adalah game simulator berbasis mobile untuk perangkat android dan Ios dengan graphic yang wah !!

Gairah game simulator truck kembali memanas dengan adanya truck simulator europe 3 mod apk yang cukup menghebohkan.

Bukan main-main, game tse3 apk ini hadir dengan gebrakan baru yang membuat para pecinta game simulator menjadi bersemangat.

Kemungkinan besar truck simulator europe 3 apk akan menjadi pesaing berat dari game euro truck simulator 2 pc.

Seperti apa sih penampakan dari game truck simulator europe yang di gadang-gadangkan menjadi the king ?!

 

Game Truck Simulator Europe 3

game truck simulator europe 3

Beberapa waktu yang lalu kami sudah membuat review tentang rumor kehadiran game truck simulator 3.

Meski tidak menjajal langsung bermain game tse3, akan tetapi kami bisa merasakan perbedaan yang signifikan dari game sejenis.

Hal pertama yang paling menonjol dari truck simulator europe 3 ini adalah kualitas graphic yang memukau.

Bayangkan saja sebuah game mobile hampir bisa memiliki kualitas graphic yang realistik secara visual.

Awalnya kami mengira bahwa game truck simulator europe 3 ini adalah berbasis desktop layaknya game euro truck simulator 2.

Setelah menelusuri beberapa sumber informasi ternyata game tse3 ini dibuat untuk hp yang support pada os android dan ios.

Kesan pertama melihat review game ini pada laman channel wanda software selaku developer, keren parah sob !

Semua komponen dari sistim gameplay, graphic, sound dan lain sebaginya dipersiapkan dengan baik sehingga menghasilkan produk yang menarik perhatian.

Kalian bisa merasakan bagaimana suara yang digunakan pada kendaraan yang terasa begitu sempurna dan real.

Belum lagi dari sisi visual efek yang menakjubkan sehingga memberikan kesan nyata layaknya kehidupan yang ada.

Sebagai pendatang baru, tentunya game truck simulator europe 3 wanda software ini memang sudah dipersiapkan dengan matang agar mampu bersaing dengan para kompetitor.

Paling tidak mereka harus memberikan yang lebih baik dan berbeda dari game yang sudah pernah ada.

 

Download Game Truck Simulator Europe 3

game truck simulator europe 3 apk

Game truck simulator europe 3 kapan rilis, dan apakah sudah tersedia link download nya.

Kami mendapat banyak sekali pertanyaan seperti diatas yang dilontarkan melalui berbagai media.

Hal ini memberi signal bahwa game truck simulator europe 3 tse3 ini memang sudah dinantikan banyak penggemar game simulator.

Mungkin nanti game tse3 ini bisa menjadi alternatif pilihan bagi kalian yang mengidamkan game ets2 android.

Secara umum sistim gameplay dari truck simulator europe 3 ini hampir sama dengan game simulator lainnya.

Setiap player akan menjalankan misi untuk menyelesaikan berbagai macam job agar bisa menghasilkan uang dan meningkatkan skil berkendara.

Download Disini
You have to wait 35 seconds.
Download Timer
Link download game TSE3 APK

 

Kami juga belum dapat informasi apakah nanti game truck simulator europe 3 ini bisa menggunakan mod apk atau tidak.

Sebagai informasi, wanda software sudah merilis 2 game android dengan jenis yang sama yaitu truck simulator europe 2.

Game truck simulator europe 3 android ini mungkin adalah versi penyempurnaan dari versi sebelumnya sehingga diharapkan mampu memberikan sajian yang lebih istimewa.

Mengingat saat ini game tse3 masih dalam tahap pengembangan maka link download game truck simulator europe 3 android belum tersedia.

Kita akan sama-sama menantikan masa launching sehingga bisa merasakan langsung bermain game simulator android.

Kami sudah tidak sabar !

 

Spek Game TSE3

spek game truck simulator europe 3 apk

Sebagian dari kalian mungkin juga bertanya-tanya tentang spek hp untuk game truck simulator europe 3 ini.

Sejujurnya belum ada informasi yang bisa dijadikan referensi untuk system requirement game tse3.

Namun jika dilihat dari kualitas graphic yang dihasilkan, kemungkinan besar spek yang dibutuhkan untuk bermain game truck simulator europe 3 ini adalah level menengah keatas.

Mungkin kalian sudah bisa memprediksi kira-kira seperti apa spek yang dibutuhkan untuk mendukung game semacam ini.

Tidak bisa dipungkiri bahwa untuk memainkan game android yang memiliki graphic yang mantul memang wajib di support dengan perangkat yang memadai.

Berbeda jika kalian memainkan game ppsspp ukuran kecil yang tidak membutuhkan spek hp yang tinggi.

Akan tetapi kita pastinya berharap bahwa nanti game truck simulator europe 3 ini tidak terlalu membutuhkan hp dengan spek dewa.

Satu hal yang juga penting untuk diharapkan adalah semoga ukuran game nya tidak terlalu besar agar tidak banyak menghabiskan ruang penyimpanan.

Kami akan terus memantau dan mengikuti perkembangan dari game truck simulator europe 3 agar mendapatkan informasi lebih lanjut.

5 comments

  1. Saya setuju gamenya di rilis di hp mantap karena kalo di PC pasti yang mainin cuma orang yang punya PC tapi kalo di hp genggam semua seluruh dunia akan bisa memainkan game nya mantap

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *